Ketum PSSI Erick Thohir Diharapkan Libatkan Ulama dalam Penataan Ulang Sepakbola Indonesia

Avirista Midaada, Jurnalis
Sabtu 18 Februari 2023 10:42 WIB
Erick Thohir diharapkan libatkan ulama dalam penataan ulang sepakbola Indonesia (Foto: PSSI)
Share :

"Jangan lupa di pesantren itu banyak talenta pesepakbola, jangan abaikan nanti modelnya kayak apa, di NU kan liga santri ada, terus mungkin ada liga mahasiswa, ada liga apa lagi, juara dari liga-liga komunitas itu nanti tempat pembibitan juga,' pungkasnya.

Sebagai pengingat, Erick Thohir terpilih sebagai Ketua Umum PSSI periode 2023-2027 dalam Kongres Luar Biasa (KLB) pada Kamis 16 Februari 2023. Dia mengalahkan LaNyalla Mattalitti beserta dua calon lainnya, yaitu Doni Setiabudi dan Arif Putra Wicaksono.

Erick Thohir bakal didampingi oleh dua Wakil Ketua Umum untuk masa jabatannya selama empat tahun ke depan. Mereka adalah Zainudin Amali sebagai Waketum I dan Ratu Tisha sebagai Waketum II.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya