Jalani Tes Medis Hari Ini, Martin Dubravka Tinggal Selangkah Lagi Gabung Manchester United

Cikal Bintang, Jurnalis
Selasa 30 Agustus 2022 23:24 WIB
Martin Dubravka tinggal selangkah lagi gabung Manchester United (Foto: Instagram/@martindubvraka)
Share :

Kepastian Martin Dubravka gabung Manchester United ini hampir 100 persen. Jika sudah menyelesaikan urusan administrasi, pemain asal Slovakia itu akan menjadi rekrutan keenam bagi Erik ten Hag di bursa transfer musim panas 2022.

Sebelumnya, Manchester United sudah terlebih dahulu menggaet Christian Eriksen, Tyrell Malacia, Lisandro Martinez, Casemiro, dan Antony. Selain Antony, keempat pemain lain sudah berada di dalam skuad Manchester United.

(Hakiki Tertiari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya