Hasil Liga Futsal Profesional 2021: IPC Pelindo FC Gulung Giga FC 5-0

Quadiliba Al-Farabi, Jurnalis
Sabtu 22 Januari 2022 15:58 WIB
IPC Pelindo FC vs Giga FC. (Foto: Instagram/pelindofutsalclub)
Share :

JAKARTA - Kemenangan kembali diraih IPC Pelindo FC di laga lanjutan Liga Futsal Profesional 2021. Terbaru IPC Pelindo sanggup menggulung Giga FC 5-0 di GOR Universitas Negeri Jakarta (UNJ), Sabtu (22/1/2022) siang WIB.

Jalannya Pertandingan

Babak pertama

Di awal-awal babak pertama, kedua tim tampak memiliki inisiatif tersendiri dalam melakukan serangan. IPC Pelindo yang lebih banyak memulai serangan dapat sesegera mungkin dipatahkan para pemain Giga FC.

Sementara Giga FC mengambil inisiatif permainan melalui serangan balik. Tapi ternyata permainan seperti ini justru meninggalkan celah ketika para pemain Pelindo kembali merebut bola.

Baca Juga: Hasil Liga Futsal Profesional 2021: DB Asia Jabar Hajar Halus FC 1-0

Alhasil, Giga FC langsung ketinggalan tiga gol dalam waktu 10 menit melalui Aldi Wanjaya, Rachmat Widyanto, dan Bagas Teguh. Giga FC perlahan mencoba bangkit.

Tapi sayang kesalahan yang hampir sama menghunggapi mereka di akhir babak pertama usai. Akhirnya mereka kembali kebobolan melalui S. Hidayatullah di penghujung babak. Skor 4-0 untuk IPC Pelindo.

Babak Kedua

Ketinggalan empat gol membuat Giga FC lebih dulu berinisiatif untuk mencetak gol. Mereka pun terlihat mendominasi sepanjang jalannya pertandingan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya