Siap Bikin Kejutan, Tottenham Hotspur Berencana Tikung PSG untuk Dapatkan Lionel Messi

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Senin 09 Agustus 2021 10:02 WIB
Lionel Messi (Foto: Reuters)
Share :

Sementar itu, pada konferensi pers perpisahannya dengan Barcelona, Messi mengatakan PSG adalah salah satu klub mungkin menjadi tujuan karier selanjutnya. Akan tetapi, ia mengatakan saat ini semua itu masih dalam proses pertimbangan dan pembicaraan lebih lanjut.

“Paris Saint-Germain (PSG) adalah sebuah kemungkinan, ya. Saat ini tidak ada yang bisa dikonfirmasi,” kata Messi dalam konferensi pers tersebut.

 

Namun di sisi lain, Messi juga mengatakan pihaknya mendapat tawaran dari sejumlah klub lain yang mencoba mendapatkan tanda tangannya. Untuk itu, saat ini Messi masih mempertimbangkan banyak hal sebelum memutuskan kelanjutan masa depannya.

“Saya menerima banyak panggilan setelah pernyataan Barcelona (mengenai kepergiannya). Kita sedang membicarakannya,” ujar Messi.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya