Arsenal Beri Lampu Hijau, Hector Bellerin Bisa Gabung Inter Milan

Cikal Bintang, Jurnalis
Minggu 01 Agustus 2021 20:35 WIB
Hector Bellerin diizinkan Arsenal gabung Inter Milan (Foto: Reuters)
Share :

Alhasil, isu kepergiannya dari Emirates berhembus kencang sejak akhir musim lalu. Apalagi, keinginan Bellerin untuk menjajal sepakbola Italia juga sangat besar.

Saat ini, Inter disebut-sebut ada di barisan depan untuk mendapatkan tanda tangan pemain Spanyol itu. Terlebih, Arsenal juga dikabarkan sedang mengincar penyerang Inter , Lautaro Martinez.

Tentu saja, jika kesepakatan meminjamkan Bellerin ke Nerazzurri benar-benar terjadi, bukan tidak mungkin Arsenal bisa menggoda Lautaro untuk didatangkan ke Emirates Stadium pada bursa transfer musim panas ini.

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya