Ingin Datangkan Nicolo Barella, Liverpool Siapkan Dana Besar

Quadiliba Al-Farabi, Jurnalis
Kamis 15 Juli 2021 05:26 WIB
Nicolo Barella bagian skuad Timnas Italia juara Piala Eropa 2020. (Foto/Reuters)
Share :

Di Liverpool sendiri sejauh ini belum pernah mendapat gelandang berkualitas yang mampu mengendalikan permainan. Tidak semenjak terakhir kali diperankan oleh Xabi Alonso.

Menariknya Barella juga memiliki kemantapan dari segi menyerang dan bertahan. Permainannya diprediksi akan cocok dan memuaskan sang pelatih Jurgen Klopp.

Masih dalam situs yang sama, Barella disebut juga merupakan mesin penekan. Karakternya mirip dengan gelandang andalan Chelsea, NGolo Kante.

Barella juga menjadi bagian dari klub juara Liga Italia musim 2020-2021, Inter Milan. Saat itu juga ia dinobatkam sebagai Midfielder of the year Liga Italia.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya