Diogo Jota Cocok untuk Liverpool

Andika Pratama, Jurnalis
Sabtu 31 Oktober 2020 08:32 WIB
Diogo Jota (Foto: Twitter/@LFC)
Share :

Jota kini memiliki tanggung jawab lebih besar karena bergabung ke Liverpool. The Reds mengharapkan Jota bisa diandalkan, terutama saat salah satu di antara Firmino, Mane dan Salah dalam performa buruk atau tidak main karena cedera.

BACA JUGA: Jelang Hadapi West Ham, Liverpool Kehilangan Pemimpin di Pertahanan

“Diogo (Jota) berada pada level yang sama secara teknis dengan tiga pemain depan kami. Dia memiliki potensi dan kami ingin memberinya jalan masuk di sini untuk membuat langkah selanjutnya juga,” ujar Lijnders, melansir dari laman resmi Liverpool, Sabtu (31/10/2020).

“Transfer yang brilian. Kami semua sangat menginginkannya dan kami mendapatkannya,” tuturnya.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya