Akan Tinggalkan PSG, Thiago Silva Jadi Rebutan AC Milan dan Everton

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Selasa 09 Juni 2020 07:26 WIB
Thiago Silva (Foto: Reuters)
Share :

Tidak hanya itu, Silva bahkan berhasil mengantarkan Milan merebut gelar juara Liga Italia ke-18. Akan tetapi, karena kemudian Rossoneri mengalami krisis, maka dengan berat hati Silva pun harus dilepas. Meski saat ini Silva telah berusia 35 tahun, namun kehadirannya masih dinantikan oleh para fans Milan.

Sementara itu, Everton menginginkan Silva karena permintaan langsung dari sang manajer, Carlo Ancelotti. Perlu diketahui, Silva dan Ancelotti juga memiliki hubungan yang dekat. Sebab, mereka pernah bekerja sama di PSG dan memenangkan gelar juara Liga Prancis.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya