Pertanyaan Polos Falcao Kenapa Pemain Bundesliga Dilarang Berpelukan Usai Cetak Gol

Ramdani Bur, Jurnalis
Minggu 17 Mei 2020 14:50 WIB
Selebrasi ala social distancing yang dilakukan skuad Dortmund. (Foto: @JulianBrandt)
Share :

Hanya saja, tidak semua klub melakukan selebrasi ala Haaland. Winger kiri Borussia Moenchengladbach, Marcus Thuram, memicu kontroversi. Winger berpaspor Prancis itu mencium sang rekan setim, Ramy Bensebaini, yang membantunya mencetak gol kedua Gladbach di laga kontra Eintracht Frankfurt dini hari tadi.

(Marcus Thuram saat mencium rekan setimnya)

Hal yang sama juga dilakukan bek Hertha Berlin, Dedryk Boyata. Di laga Hoffenheim kontra Herta Berlin dini hari tadi, Boyata terlihat mencium sang rekan setim, Marko Grujic. Hanya saja, kabarnya DFL selaku operator kompetisi enggan memberi hukuman kepada pemain-pemain yang melanggar aturan protokol kesehatan tersebut.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya