Kebenaran Kabar Coutinho ke Juventus dan Potensi Maksimalkan Tenaga Dejan Kulusevski

Ramdani Bur, Jurnalis
Selasa 17 Maret 2020 13:23 WIB
Coutinho saat berlatih bersama Timnas Brasil. (Foto: @CBF_Futebol)
Share :

Hanya saja, Kulusevski tidak langsung merumput bersama Juventus, melainkan dipinjamkan lagi ke Parma hingga akhir musim 2019-2020. Bersama Parma musim ini, Kulusevski telah mengemas lima gol dan tujuh assist dari 23 pertandingan Liga Italia 2019-2020.

(Kulusevski akan diandalkan Juventus musim depan)

Benar, Kulusevski memiliki posisi asli sebagai winger kanan. Namun, kabarnya tenaga Kulusevski akan lebih dimaksimalkan untuk mentas sebagai playmaker bersama Juventus musim depan. Berhubung Juventus telah memiliki Paulo Dybala, Aaron Ramsey dan Kulusevski, tidak ada alasan bagi mereka untuk mendaratkan Coutinho.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya