Gabung Inter, Ashley Young Tulis Salam Perpisahan untuk Man United

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Sabtu 18 Januari 2020 04:53 WIB
Ashley Young (Foto: Media Man United)
Share :

Tak lupa, Young pun mengucapkan terima kasihnya kepada para fans Man United yang telah mendukungnya selama ini. Young kini melaju ke tahap baru dalam kariernya dengan kepala tegak karena merasa sudah memberikan yang terbaik untuk Man United dan para fans selama ini.

“Setiap kali saya berjalan di lapangan mengenakan baju Anda (Man United), saya memberikan segalanya untuk Anda (para fans). Terima kasih atas dukungan Anda selama pasang surut. Saya pergi sebagai salah satu dari Anda, sampai jumpa lagi di akhir segera,” lanjut Young.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya