4 Alasan Cristiano Ronaldo Disebut Gagal Bersama Juventus Musim Ini

Andika Pratama, Jurnalis
Rabu 22 Mei 2019 20:30 WIB
Cristiano Ronaldo (Foto: Reuters)
Share :

3. Penurunan Produktivitas Gol


Ronaldo terkenal sebagai penyerang yang berbahaya di kotak penalti. Sebelumnya, Ia pun terbiasa menyarangkan minimal 40 gol di setiap musimnya bersama Madrid. Akan tetapi, Ronaldo baru membuat 28 gol bersama Juventus di semua kompetisi musim ini. Koleksi gol Ronaldo juga tertinggal jauh dari rival terberatnya, Lionel Messi. La Pulga –julukan Messi telah membuat 50 gol di semua kompetisi.

Messi pun sudah dipastikan meraih sepatu emas Eropa musim ini setelah mengoleksi 36 gol di Liga Spanyol. Sementara Ronaldo hanya mampu membuat 21 gol di musim perdananya di Liga Italia.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya