Jadwal Live Streaming Liga Inggris 2018-2019 Pekan 27 di Okezone

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 22 Februari 2019 16:00 WIB
Lingard absen di laga nanti. (Foto: @ManUtd)
Share :

LIGA Inggris 2018-2019 memasuki pekan 27 akhir pekan ini. Sebanyak delapan pertandingan akan digelar dan dua di antaranya disiarkan secara live streaming oleh Okezone.com. Sekarang yang jadi pertanyaan, mengapa hanya delapan pertandingan, bukan 10 laga seperti pekan-pekan sebelumnya?

Hal itu karena Chelsea dan Manchester City akan tampil di final Piala Liga Inggris 2018-2019 yang dilangsungkan pada Minggu 24 Februari 2019 malam WIB. Man City seharusnya bertemu Everton akhir pekan ini, namun laga dimajukan menjadi Kamis 7 Februari 2019 dini hari WIB. Saat itu Man City menang 2-0.

Sementara itu, Chelsea dijadwal awal akan bertemu Brighton & Hove Albion. Laga pengganti itu hingga kini belum diketahui kapan akan dilaksanakan. Kembali ke laga Liga Inggris 2018-2019 yang disiarkan Okezone.

BACA JUGA: 5 Alasan Man United Wajib Permanenkan Solskjaer, Nomor 1 Faktor Terkuat

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya