Presiden Barcelona Tak Berniat Jual Coutinho

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Rabu 06 Februari 2019 20:13 WIB
Philippe Coutinho (Foto: Reuters)
Share :

Sementara itu, menurut salah satu pandit sepakbola Spanyol, Andy West, ia menilai bahwa kurang bersinarnya Coutinho di Barca lantaran belum menemukan posisi yang tepat. West berpendapat pihak Barca sendiri masih belum tahu untuk menempatkan Coutinho di mana, apakah itu sebagai gelandang atau winger.

“Bagian utama dari masalah adalah posisi. Diskusi terbesar seputar Coutinho adalah apakah ia harus dimainkan sebagai winger (dalam posisi lama Neymar) atau gelandang (peran yang sebelumnya diisi oleh Iniesta),namun ia tidak terlihat nyaman di posisi mana pun,” terang West.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya