Sarri Bakal Dipecat jika Higuain Flop di Chelsea

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Selasa 22 Januari 2019 15:22 WIB
Gonzalo Higuain (Foto: AFP)
Share :

“Saya tidak berpikir sistem yang digunakan sekarang cocok untuk semua orang di Chelsea dan itulah alasan saya pikir para pemain tidak setuju dengan cara dia (Sarri) ingin bermain. Karena dia sangat bertekad (keras kepala) bahwa dia hanya akan bermain dengan cara ini,” ujar Cascarino, menyadur dari Sport Talk, Selasa (22/1/2019).

“Tapi kecuali dia punya waktu - dan Chelsea bukan klub yang akan bersabar - saya pikir Higuain akan menjadi lemparan dadu terakhirnya. Dia harus masuk dan bekerja. Jadi lemparan dadu terakhir adalah Higuain, karena kalau tidak saya tidak berpikir dia (Sari) akan bertahan hingga akhir musim. Kalaupun dia mencapai akhir musim, dia tidak akan masuk ke musim depan," tandas Cascarino.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya