Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

2 Pemain Liga 1 yang Dijagokan Jadi Starter di Laga Timnas Indonesia vs Jepang, Ada Beckham Putra?

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Sabtu, 07 Juni 2025 |22:26 WIB
2 Pemain Liga 1 yang Dijagokan Jadi Starter di Laga Timnas Indonesia vs Jepang, Ada Beckham Putra?
Timnas Indonesia siap hadapi Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (Foto: PSSI)
A
A
A

Tentu saja semua ini sekadar prediksi. Yakob Sayuri bisa terus dimainkan sebagai sayap kanan, namun ada potensi Kevin Diks yang juga dicadangkan di babak pertama kontrak China, justru akan bermain sebagai starter.

Egy yang tampil apik juga ada kans diganti Marselino. Semua itu dapat terjadi karena kedalaman Timnas Indonesia yang begitu baik membut Kluivert kini memiliki banyak opsi.

Susunan pemain Timnas Indonesia vs Timnas China (Foto: Okezone/Aldhi Chandra Setiawan)
Susunan pemain Timnas Indonesia vs Timnas China (Foto: Okezone/Aldhi Chandra Setiawan)

Termasuk Beckham Putra juga bisa saja dimainkan sejak menit pertama karena penampilan apiknya saat debut bersama Timnas Indonesia. Kluivert yang pasti bisa meracik tim mengingat apapun hasil kontra Jepang takkan berpengaruh kepada nasib Timnas Indonesia dan Jepang.

Berikut Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Jepang:

Timnas Indonesia XI (3-4-2-1): Emil Audero; Rizky Ridho, Jay Idzes, Mees Hilgers; Kevin Diks, Joey Pelupessy, Thom Haye, Calvin Verdonk; Ricky Kambuaya, Marselino Ferdinan; Ole Romeny

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement