Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Dipermalukan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2024, Barcelona Dapat Wejangan dari Josep Guardiola

Rio Eristiawan , Jurnalis-Jum'at, 19 Januari 2024 |04:01 WIB
Dipermalukan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2024, Barcelona Dapat Wejangan dari Josep Guardiola
Pelatih Manchester City, Josep Guardiola. (Foto: Reuters)
A
A
A

"Saya ingin menyampaikan dukungan tanpa syarat kepada Xavi dan para pemain. Para pemain harus mengambil langkah maju. Mereka telah menunjukkan kualitas yang mereka miliki di masa lalu dan jalan yang harus ditempuh musim ini masih panjang," jelasnya.

Lebih jauh, Pep Guardiola mengatakan Barcelona harus menjadikan kekalahan dari Real Madrid sebagai pelajaran untuk tampil lebih baik. Menurutnya Los Blancos -julukan Real Madrid- mampu mencetak gol cepat dan memiliki pertahan bagus, sehingga bisa menjadi tim terbaik.

Real Madrid vs Barcelona

"(Barca) kalah di final, oke, selamat kepada lawan dan sekarang belajar darinya. Madrid mencetak gol dengan cepat, bertahan dengan baik dan menjadi tim yang lebih baik, itu saja," imbuh Guardiola.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement