Sebab, saat ini tinggal Juventus dan Lazio, tim-tim kuat yang masih eksis di Coppa Italia 2023-2024. Pencapaian di Coppa Italia 2023-2024 juga dibarengi AC Milan dengan hasil positif di Liga Europa dan Liga Italia 2023-2024.
(Juventus masih eksis di Coppa Italia 2023-2024. (Foto: REUTERS)
AC Milan akan menghadapi Rennes di playoff 16 besar Liga Europa 2023-2024. Sementara di Liga Italia 2023-2024, AC Milan kini menempati posisi tiga klasemen hingga pekan ke-18.
(Ramdani Bur)