Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Elkan Baggott Ungkap Kunci Sukses Ipswich Town Tumbangkan Wolverhampton di Piala Liga Inggris 2023-2024

Ilham Sigit Pratama , Jurnalis-Jum'at, 29 September 2023 |13:02 WIB
Elkan Baggott Ungkap Kunci Sukses Ipswich Town Tumbangkan Wolverhampton di Piala Liga Inggris 2023-2024
Elkan Baggott bercanda dengan rekan setimnya di Ipswich Town usai mengalahkan Wolverhampton Wanderers 3-2 (Foto: Instagram/@elkanbaggott)
A
A
A

“Ini bagus, kami bekerja dengan baik di belakang, dan bagaimana kami bekerja sebagai tim, menciptakan overload dan menciptakan ruang kosong secepat mungkin,” tukas Elkan.

Selanjutnya, Ipswich akan menghadapi tim Premier League lain pada babak 16 besar Piala Liga Inggris 2023-2024, yakni Fulham. Laga melawan The Cottagers akan dihelat pada 31 Oktober 2023 di Portman Road, Ipswich.

Ipswich Town vs Wolverhampton Wanderers

Sebelum itu, Elkan akan lebih dulu membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia kontra Brunei Darussalam. Laga leg pertama digelar pada 12 Oktober 2023 di Stadion Gelora Jakabaring, Palembang.

(Wikanto Arungbudoyo)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement