Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Legenda Liga Inggris Kesal Lihat Aksi Cristiano Ronaldo di Laga Manchester United vs Tottenham Hotspur

Muammar Yahya Herdana , Jurnalis-Kamis, 20 Oktober 2022 |19:52 WIB
Legenda Liga Inggris Kesal Lihat Aksi Cristiano Ronaldo di Laga Manchester United vs Tottenham Hotspur
Legenda Liga Inggris kesal lihat aksi Cristiano Ronaldo di laga Manchester United vs Tottenham Hotspur (Foto: REUTERS)
A
A
A

Hal tersebut membuat legenda Liga Inggris itu merasa Cristiano Ronaldo seperti tidak memiliki rasa peduli dengan rekan-rekannya. Meski mengagumi semangat Cristiano Ronaldo, Dion Dublin merasa tindakan tersebut sudah melampaui batas.

Cristiano Ronaldo

"Itu pada dasarnya mengatakan 'Saya tidak terlalu peduli'. Bagi saya di ruang ganti itu mengatakan 'Saya pergi', dan 'Saya tidak terlalu peduli dengan rekan satu tim saya'," sambung DionDublin.

"Saya tahu dia melakukannya dan saya tahu dia bersemangat bermain untuk Manchester United, tapi malam ini saya pikir dia salah besar," pungkasnya.

(Dimas Khaidar)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement