Ia bahkan menjadi penentu kemenangan 1-0 Persebaya Surabaya atas PSIS Semarang di Liga 1 2022-2023! Kemenangan atas Timor Leste terlebih dengan skor telak dinilai penting bagi Timnas Indonesia U-19.

Sebab, hanya 10 juara grup dan lima runner-up terbaik yang diizinkan lolos ke Piala Asia U-20 2023. Jadi, sanggup bawa Timnas Indonesia U-19 lolos ke Piala Asia U-20 2023, Shin Tae-yong? Nantinya, laga Timnas Indonesia U-19 vs Timor Leste bakal disiarkan di Indosiar.
Berikut jadwal siaran langsung Timnas Indonesia U-19 vs Timor Leste di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023:
Rabu, 14 September 2022 pukul 20.00 WIB
Timnas Indonesia U-19 vs Timnas Timor Leste U-19 (RAM)
(Andika Pratama)