Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pede Bikin Cristiano Ronaldo Absen di Piala Dunia 2022, Pelatih Turki: Kami Tahu Cara Kalahkan Portugal

Ilham Sigit Pratama , Jurnalis-Rabu, 23 Maret 2022 |07:22 WIB
<i>Pede</i> Bikin Cristiano Ronaldo Absen di Piala Dunia 2022, Pelatih Turki: Kami Tahu Cara Kalahkan Portugal
Cristiano Ronaldo saat membela Portugal. (Foto: Reuters)
A
A
A

Optimisme Kuntz untuk mematikan Ronaldo bukan tanpa sebab. Pasalnya, bintang Manchester United itu tengah dalam performa lesu di level Timnas.

Ronaldo tidak mencetak gol dalam dua laga terakhir bersama Timnas Portugal. Bahkan pada laga menghadapi Irlandia Utara, mantan pemain Juventus dan Real Madrid itu tidak melesakkan satu pun tembakan tepat sasaran.

Cristiano Ronaldo

Jika berhasil melangkahi Portugal, Turki akan menantang pemenang antara Italia dan Makedonia Utara di partai final playoff Kualifikasi. Partai final tersebut akan dihelat pada 29 Maret 2022.

Jadi, sekali pun nantinya dapat mengalahkan Portugal, Turki masih harus melewati laga berat lainnya untuk bisa merebut tiket ke putaran final Piala Dunia 2022 di Qatar.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement