Atalanta yang dapat bermain baik pada akhirnya mengakhiri leg kedua dengan skor 3-0 atas Olympiakos dan membuat mereka lolos ke 16 besar dengan kemenangan agregat 5-1.
Sementara itu, kejutan terjadi di pertandingan Rangers FC vs Dortmund. Dortmund yang diunggulkan justru dipastikan gugur usai mereka ditahan 2-2 oleh Rangers.
Dortmund tak bisa berbuat banyak apalagi mengingat di leg pertama pun mereka sudah habis 4-2 di kandang sendiri. Dengan begitu, pada musim ini Dortmund hanya akan fokus di kompetisi lokal saja
Hasil Playoff 16 Besar Liga Eropa 2021-2022 Semalam:
Dinamo Zagreb 1-0 Sevilla (2-3)
Real Sociedad 1-3 RB Leipzig (1-3)
Olympiakos 0-3 Atalanta (1-5)
Lazio 2-2 Porto (3-4)
Napoli 2-4 Barcelona (3-5)
Braga 2-0 Sheriff (2-2) {Penalti: 3-2)
Rangers FC 2-2 Borussia Dortmund (6-4)
Real Betis 0-0 Zenit Saint Petersburg (3-2)
(Rivan Nasri Rachman)