Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Timnas Indonesia Menang atas Taiwan, Shin Tae-yong Puas Lihat Kerja Keras Para Pemain

Muammar Yahya Herdana , Jurnalis-Selasa, 12 Oktober 2021 |00:31 WIB
Timnas Indonesia Menang atas Taiwan, Shin Tae-yong Puas Lihat Kerja Keras Para Pemain
Suasana laga Timnas Indonesia vs Taiwan di leg kedua. (Foto: PSSI)
A
A
A

“Saya ingin para pemain fokus ke liga terlebih dahulu untuk meningkatkan performa mereka menjelang pertandingan berikutnya,” pungkasnya.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong

“Para pemain pasti mengerti gaya permainan saya. Saya yakin mereka akan terus meningkat sehingga akan memiliki statistik yang lebih baik daripada saat ini,” tukasnya.

Tentunya wajar jika Tae-yong mengapresiasi para pemain Timnas Indonesia. Sebab dari dua laga melawan Taiwan, tim Garuda memang tampil luar biasa hingga dapat melibis dua laga tersebut dengan kemenangan.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement