Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jika Cetak Gol ke Gawang Italia di Perempatfinal Piala Eropa 2020, Romelu Lukaku Dipecat Inter Milan?

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 28 Juni 2021 |11:44 WIB
Jika Cetak Gol ke Gawang Italia di Perempatfinal Piala Eropa 2020, Romelu Lukaku Dipecat Inter Milan?
Penyerang Timnas Belgia, Romelu Lukaku. (Foto: REUTERS/Thanasis Stavrakis)
A
A
A

Di babak perpanjangan waktu inilah, Ahn Jung-hwan mencetak gol kemenangan Korea Selatan via sundulan di menit 117. Dalam laga tersebut, Korea Selatan menang 2-1 atas Italia.

Ahn Jung-hwan saat bobol gawang Italia

(Ahn Jung-hwan saat bobol gawang Italia)

Sehari setelah pertandingan, presiden Perugia, Luciano Gaucci, membatalkan kontrak Ahn Jung-hwan. Saat itu, ia berkata tak mau mengontrak pemain yang merusak sepakbola Italia.

Setelah mendapat kritikan, Luciano Gaucci sebenarnya mencabut ucapannya di atas. Namun, Ahn Jung-hwan yang terlanjur sakit hati menolak kembali ke Perugia dan memilih gabung klub Korea Selatan, Shimizu S-Pulse.

Jadi, akankah presiden Inter Milan, Steven Zhang, seperti Luciano Gaucci?

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement