Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Messi Cetak Gol Ke-700 di Laga Barcelona vs Atletico Madrid

Bagas Abdiel , Jurnalis-Rabu, 01 Juli 2020 |05:33 WIB
Messi Cetak Gol Ke-700 di Laga Barcelona vs Atletico Madrid
Lionel Messi (Foto: Getty Images)
A
A
A

Catatan tersebut membawa Messi bergabung dengan sekelompok legenda sepakbola yang telat mencetak 700 gol. Salah satunya ada nama bintang Juventus dan Timnas Portugal yakni Cristiano Ronaldo yang telah mencatatkan 725 gol dalam 1002 penampilan profesional.

Akan tetapi, jika dibandingkan dengan Ronaldo, Messi memiliki rasio lebih baik dengan mencetak 700 gol hanya dalam 860 pertandingan. Selain Messi dan Ronaldo ada juga nama legenda lain yang telah mencatatkan gol lebih dari 700 yakni Josef Bican (805), Romario (772), Pele (767), Ferenc Puskas (746), dan Gerd Muller (735).

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement