Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Juventus vs AC Milan: Calhanoglu Nilai Wasit Tak Adil

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Sabtu, 13 Juni 2020 |05:34 WIB
Juventus vs AC Milan: Calhanoglu Nilai Wasit Tak Adil
Hakan Calhanoglu (Foto: Media AC Milan)
A
A
A

“Kami cukup marah, karena jika wasit memeriksa VAR untuk penalti Ronaldo, ia seharusnya memeriksa juga sebelum memberi kartu merah Rebic. Kami tersingkir, tapi kami bermain bagus dan kami hanya kurang gol,” jelas Calhanoglu, seperti dikutip dari Football Italia, Sabtu (13/6/2020).

“Selama dua leg, sulit untuk mengatakan siapa yang layak untuk lolos. Saya pikir jika kami memiliki Zlatan (Ibrahimovic), Samu (Castillejo), dan Theo (Hernandez) di sini, kami akan lebih kuat. Wajar jika pertandingan dengan Juve itu sulit, tetapi dua laga tersebut sangat seimbang,” sambung gelandang berpaspor Turki tersebut.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement