Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Persik Kediri vs Bhayangkara FC, The Guardian Gagal Curi Poin Penuh di Laga Tandang

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Jum'at, 06 Maret 2020 |17:27 WIB
Persik Kediri vs Bhayangkara FC, <i>The Guardian</i> Gagal Curi Poin Penuh di Laga Tandang
Persik Kediri vs Bhayangkara FC (Foto: laman resmi Bhayangkara FC)
A
A
A

Memasuki babak kedua, Persik kembali menebar ancaman ke lini pertahanan Bhayangkara. Namun Saddil Ramdani dan kolega memberikan respons positif dengan bermain lebih agresif. Tempo permainan meninggi di babak kedua.

Umpan-umpan cepat para penggawa Bhayangkara sempat membuat tim tuan rumah kerepotan. Akan tetapi, kedua tim kesulitan untuk mencetak gol tambahan. Skor imbang 1-1 untuk kedua tim bertahan hingga laga usai.

Susunan Pemain Persik Kediri vs Bhayangkara FC di pekean kedua Liga 1 2020, Jumat (6/3/2020)

Persik Kediri XI: Dimas Galih (Gk); Dany, Bakmaz, Ibo, Jefferson, Sanjaya; Faris, Sackie Do, Ady Eko, Gaspar Vega; Aseric.

Bhayangkara FC XI: Awan Setho (Gk); Alsan, Jupe, Wonjae, Sanadi; T. M Ichsan, Renan Silva, Guy Herve; Saddil, Andik, Eze

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement