Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Guardiola Imbau Man City Waspadai Kebangkitan Man United di Etihad

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Rabu, 29 Januari 2020 |03:59 WIB
Guardiola Imbau Man City Waspadai Kebangkitan Man United di Etihad
Pelatih Manchester City, Josep Guardiola (Foto: Man City)
A
A
A

“Kita harus berhati-hati dengan keterampilan mereka, kita harus berhati-hati dengan serangan balik, kita harus berhati-hati dengan set-piece, kita harus berhati-hati tentang seberapa baik mereka bisa bermain jika kita membiarkan mereka bermain.

"Kita harus bertahan. Mereka tidak kehilangan apa-apa sehingga mereka akan menyerang. Kita harus mengendalikan emosi kita. Kita harus berusaha mencetak gol,” tandasnya.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement