Selain Marcelo, dan Cristian Romero (Genoa) yang sudah pasti didatangkan, Juventus memburu dua bek tengah. Mereka ialah Kostas Manolas (AS Roma) dan Matthijs De Ligt (Ajax Amsterdam).

(De Ligt diburu Juventus)
Demi mendaratkan Manolas, Juventus akan menebus klausul lepas bek berpaspor Yunani itu senilai 36 juta euro. Sementara untuk De Ligt, Juventus harus bersaing dengan Madrid dan Barcelona demi mengambil hati kapten Ajax tersebut.
(Ramdani Bur)