
“Patrick tahu betul bahwa ini adalah musim untuk pertumbuhan. Kompetisi ini (dengan Piatek) tentu saja merangsang, terutama ketika ada tujuan besar di cakrawala. Tidak seorang pun dari kami yang pernah berpikir untuk mengemas tas, bahkan tidak sedikit pun,” tegas Branchini, mengutip dari Milan News, Senin (25/3/2019).
“Semua rumor tentang perjanjian dengan klub lain, terutama dengan Torino adalah salah. Sekali lagi, bukan saja kami tidak pernah berbicara dengan klub lain, namun kami juga tidak punya rencana untuk melakukannya di masa depan,” tandas Branchini.
(Fetra Hariandja)