Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Optimisme Indra Sjafri Bawa Timnas Indonesia U-22 Lolos dari Fase Grup Piala AFF

Ramdani Bur , Jurnalis-Sabtu, 16 Februari 2019 |15:05 WIB
Optimisme Indra Sjafri Bawa Timnas Indonesia U-22 Lolos dari Fase Grup Piala AFF
Timnas Indonesia U-22 saat menjalani latihan terakhir jelang berangkat ke Kamboja pada 14 Februari 2019. (Foto: PSSI)
A
A
A

"Kami berharap performa terbaik pemain ada di Piala AFF U-22 2019. Kami juga telah melakukan analisa terhadap semua lawan di Grup B. Meski berada di grup yang tidak mudah, kami optimistis mampu lolos ke babak selanjutnya," kata Indra Sjafri mengutip dari laman resmi PSSI, Sabtu (16/2/2019).

Sementara itu, menyambut kemeriahan Piala AFF U-22 yang segera bergulir, Grab pun tidak mau ketinggalan untuk ikut meramaikan turnamen tersebut. Grab menggelar event nonton bareng (nobar) Piala AFF U-22 yang dilangsungkan di Palembang pada 18 Februari 2019 serta Bandung dan Yogyakarta (20 Februari).

Timnas Indonesia U-22

Nantinya di setiap event off air di atas, akan ada activity Grab Rewards. Semua masyarakat dapat me-reedem Grab poin sebanyak 100 poin untuk satu kali kesempatan memenangkan hadiah yaitu berupa jersey original Timnas Indonesia dan berbagai merchandise menarik. Karena itu, jangan sampai ketinggalan mengikuti event off air yang diselenggarakan Grab ya!

Grab Sebagai Official Mobile Platform Partner mendukung Timnas Garuda yang bertanding di AFF U-22 Kamboja. Di luar kita beda, di lapangan kita sama #GrabDekatkanPerbedaan #DekatDenganGrab.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement