
Paling menyorot perhatian saat mereka mendatangkan Malcom dari Bordeaux dan Arturo Vidal dari Bayern Munich. Selain itu nama-nama seperti Arthur dan Lenglet juga akan menambah kekuatan skuad Ernesto Valverde di musim kompetisi 2018-2019.
Sabtu 18 Agustus 2018
01.15 Girona vs Real Valladolid
03.15 Real Betis vs Levante
23.15 Celta de Vigo vs Espanyol