Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Manchester United Akan Lepas 2 Pemainnya demi Dapatkan Maguire

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Sabtu, 28 Juli 2018 |20:04 WIB
Manchester United Akan Lepas 2 Pemainnya demi Dapatkan Maguire
Manchester United jual dua pemain untuk datangkan Maguire (Foto: AFP)
A
A
A

Kurangnya waktu bermain bersama Man United disinyalir menjadi penyebab utama Darmian ingin angkat kaki dari Old Trafford Stadium. Sekadar diketahui, pada musim 2017-2018 saja, pemain Timnas Italia tersebut hanya bermain sebanyak 17 kali. Darmian sendiri saat ini sedang dikatikan dengan beberapa klub Liga Italia seperti AC Milan, Inter Milan, AS Roma, Napoli, hingga Juventus.

Dengan melepas dua pemain bertahannya tersebut, Man United akan memiliki pundi pemasukan yang memungkinkan mereka untuk mendapatkan Maguire dari Leicester United. The Foxes –julukan Leicester – membanderol pemain bertahannya tersebut dengan nilai sebesar 60 juta ponds atau sekira Rp1,1 triliun.

(Andika Pratama)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement