“Terkejut dengan berita tragis tersebut. Seluruh keluarga Liga Italia ikut berduka kepada keluarga Davide Astori dan AFC Fiorentina. Semua pertandingan yang dijadwalkan hari ini ditunda sebagai tanda berkabung,” tulis dalam akun Twitter-nya.
Sconvolta dalla tragica notizia, tutta la famiglia della Lega Serie A si stringe attorno alla famiglia di Davide Astori e alla @acffiorentina.
— Serie A TIM (@SerieA_TIM) March 4, 2018
Tutte le gare in programma oggi sono rinviate in segno di lutto.
Ciao Davide. pic.twitter.com/KWa4P0dPHc
Astori pernah memperkuat AC Milan 2006-2008 dan Cagliari pada 2008-2014. Sebelum bergabung dengan Fiorentina secara permanen pada 2016 lalu.
Kabar menyedihkan ini terasa mengejutkan, pasalnya Astori baru saja berulang tahun pada 7 Januari 2018 dan mendapat seorang putera pada dua minggu lalu.
(Fetra Hariandja)