Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Rekor yang Belum Dilewati Ronaldo dan Messi, Nomor 1 Milik Di Stefano

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 26 Februari 2018 |16:39 WIB
5 Rekor yang Belum Dilewati Ronaldo dan Messi, Nomor 1 Milik Di Stefano
Ronaldo (kiri) dan Messi terus bersaing. (Foto: AFP/Paul Ellis)
A
A
A

4. Gol Terbanyak di Satu Musim Kompetisi Domestik

(Foto: Sportskeeda)

Dalam sejarahnya, Messi empat kali menjadi top skor Liga Spanyol. Sementara Ronaldo tiga kali menjadi raja gol di kompetisi sepakbola paling akbar di Tanah Matador tersebut. Koleksi gol terbanyak Ronaldo di satu musim kompetisi Liga Spanyol tercipta pada 2014-2015. Saat itu ia mengemas 48 gol.

Sementara itu, pencapaian terbaik Messi di Liga Spanyol tercipta 2011-2012, yang mana ia mencetak 50 gol. Namun, dua catatan di atas masih kalah dari pesepakbola legenda asal Hungaria, Ferenc Deak. Pada 1945-1946, Deak mencetak 66 gol bersama Szentlorinci AC di Liga Hungaria.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement