Respons Bojan Hodak Saddil Ramdani Disebut Sudah Sepakat Gabung Persib Bandung

Miftahul Ghani, Jurnalis
Kamis 22 Mei 2025 06:51 WIB
Bojan Hodak merespons kabar Saddil Ramdani sudah sepakat gabung Persib Bandung (Foto: Persib Bandung)
Share :

“Tidak tahu, saya tidak mengikuti sosial media. Tapi itu kabar bagus. Saya senang karena dia pemain bagus kan,” ujar Hodak, dikutip Kamis (22/5/2025).

2. Benar-Benar Terwujud

Pelatih asal Kroasia itu mengaku sejauh ini belum bertemu dengan Saddil. Sekali lagi, ia berharap kedatangan pemain asal Raha tersebut benar-benar terwujud.

“Tapi saya belum tahu dan harus memeriksanya dulu. Tapi jika kalian mengikuti sosial media Persib, maka kalian akan tahu perkembangannya,” tutup Hodak.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya