Persija Jakarta Tekuk PSIS Semarang 2-0, Carlos Pena Puas Akhiri Tren Negatif

Cikal Bintang, Jurnalis
Sabtu 19 Oktober 2024 02:34 WIB
Carlos Pena puas Persija Jakarta mengakhiri tren negatif (Foto: Instagram/@persija)
Share :

“Kami punya keuntungan dan kami bisa bermain dengan keuntungan tersebut. Kami mengontrol pertandingan dan mencoba membuat gol lagi di babak kedua,” papar Pena.

“Di babak kedua kami terus mencoba untuk mencari gol tambahan. Banyak peluang untuk mencetak gol dan akhirnya gol kedua tercipta,” tambah eks pelatih Ratchaburi FC itu.

Pena merasa puas dengan kemenangan perdana Persija setelah empat pertandingan terakhir menelan dua kali imbang dan dua kekalahan. Ia menegaskan Maciej Gajos dan kawan-kawan pantas menang.

“Pemain pantas mendapatkan hasil ini dan kami senang,” tandasnya.

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya