Penyebab Mantan Pemain Timnas Indonesia Andik Vermansah Batal Gabung Kelantan FC Terungkap

Ramdani Bur, Jurnalis
Rabu 02 Agustus 2023 09:14 WIB
Andik Vermansah batal gabung Kelantan FC. (Foto: Instagram/@andikvermansah)
Share :

Sebelumnya, Andik Vermansah gagal bergabung dengan salah satu klub Liga 1 2023-2024, hingga bursa transfer awal musim ditutup pada 20 Juli 2023. Jika ingin bergabung klub Liga 1 2023-2024, eks pemain Persebaya Surabaya ini harus menunggu sampai bursa transfer tengah musim dibuka medio November 2023.

(Andik Vermansah saat memperkuat Timnas Indonesia pada 2016)

Jika ingin segera mendapatkan klub baru, Andik Vermansah bisa menerima pinangan klub Liga 2 2023. Sekadar diketahui, klub-klub Liga 2 2023 sedang aktif mendatangkan pemain jelang mengarungi musim baru.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya