7 Gol Fantastis Bek Monster Renan Alves di Barito Putera, Nomor 1 Lewat Tendangan Bebas!

Dimas Khaidar, Jurnalis
Senin 13 Maret 2023 19:11 WIB
Berikut 7 gol fantastis Renan Alves (Kanan) di Barito Putera (Foto: Instagram/renanalves03)
Share :

4. Barito Putera vs Persib Bandung


Pada laga Barito Putera vs Persib Bandung, Renan Alves juga berhasil mencetak gol. Renan memanfaatkan umpan dari rekannya dengan sangat baik dan melepaskan sundulan yang mengarah ke gawang Persib Bandung.

Bahkan, Renan juga sukses membawa Barito Putera meraih kemenangan dengan skor tipis 2-1 di laga tersebut.

3. Persita Tangerang vs Barito Putera


Selanjutnya pada laga Persita Tangerang vs Barito Putera di pekan ke-10 Liga 1 2022-2023. Renan Alves turut menyumbang satu gol untuk kemenangan 3-0 Barito Putera atas Persita Tangerang.

Renan sukses memaksimalkan postur tubuhnya yang tinggi usai menerima umpan sepak pojok. Sundulannya pun berhasil merobek jala Persita Tangerang di laga tersebut.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya