Usai Berdiskusi dengan Menpora Zainudin Amali, PSSI Beri Sinyal Liga 2 2022-2023 Bisa Bergulir Kembali

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Kamis 19 Januari 2023 12:53 WIB
Sekjen PSSI, Yunus Nusi berjumpa dengan Menpora Zainudin Amali bahas kelanjutan masalah Liga 2 2022-2023. (Foto: Andri Bagus/MPI)
Share :

"Mudah-mudahan ini bagian yang positif bagi sepakbola Indonesia. Insyallah PT LIB segera mengkonsolidasikan atau mengundang Liga 2 untuk membahas tentang kompetisi," ujarnya.

Yunus Nusi mengatakan belum bisa merinci format Liga 2 dan 3 jika kembali bergulir kembali. Pasalnya, hal itu adalah pembahasan tahapan selanjutnya.

"Nanti, sabar," singkatnya.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya