5 Alasan Timnas Indonesia Bakal Permalukan Thailand di Piala AFF 2022, Nomor 1 Bisa Buat Mental Skuad Gajah Perang Ciut

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Rabu 28 Desember 2022 08:52 WIB
5 Alasan Timnas Indonesia Bakal Permalukan Thailand di Piala AFF 2022. (Foto: PSSI)
Share :

1. Main di SUGBK

Timnas Indonesia dipastikana kan mendapatkan dukungan langsung dari para fans saat menyambut Thailand di SUGBK. Kehadiran pemain ke-12 itu tentu akan membuat para pemain Thailand mendapatkan serangan mental.

Thailand bisa bermain dalam tekanan jika tak terbiasa melawan tim yang memiliki suporter yang amat antusias seperti Timnas Indonesia.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya