Persib Bandung vs Persija Jakarta: Ribuan Polisi Akan Kawal Laga Akbar Ini

Agung Bakti Sarasa, Jurnalis
Senin 26 September 2022 22:00 WIB
Persib Bandung akan melawan Persija Jakarta (Foto: Twitter/@Persija_Jkt)
Share :

Ibrahim pun mengatakan, pertandingan Persib vs Persija bakal digelar pukul 15.30 WIB. Waktu pelaksanaan sengaja dipilih sore karena alasan keamanan.

"Kalau sore hari, selain terlihat, penonton mudah terpantau juga. Ini sangat menjadi pertimbangan untuk pengamanan dan memastikan pelaksanaan (pertandingan) aman dan damai, sehingga diputuskan secara bersama lebih bagus menggunakan waktu untuk pertandingan sore hari," ungkapnya.

(Andika Pratama)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya