Lionel Messi Merana, Cristiano Ronaldo Sabet Penghargaan The Best FIFA Special Award 2021

Ramdani Bur, Jurnalis
Selasa 18 Januari 2022 04:26 WIB
Cristiano Ronaldo sabet The Best FIFA Special Award 2021. (Foto: Instagram/@brfootball)
Share :

“Saya ingin mencari tahu apakah saya akan bermain sampai saya berusia 40, 41 atau 42 tahun. Namun, yang terpenting adalah menikmati momen ini,” lanjut Cristiano Ronaldo.

Balik ke penganugerahan FIFA. Cristiano Ronaldo sendiri yang menerima langsung penghargaan spesial tersebut.

Cristiano Ronaldo terlihat tersenyum lepas saat foto bareng Presiden FIFA, Gianni Infantino. Dipercaya, gelar ini bakal memotivasi Cristiano Ronaldo untuk tampil lebih bagus lagi bersama Manchester United dan Timnas Portugal tahun ini.

Bersama Manchester United musim ini, Cristiano Ronaldo tampil tajam. Dari 21 pertandingan di semua kompetisi, Cristiano Ronaldo mengemas 14 gol

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya