Messi Diklaim Terus Membela Barca Hingga Berusia 45 Tahun

Ezha Herdanu, Jurnalis
Rabu 27 Mei 2020 06:27 WIB
Lionel Messi (Foto: Twitter @FCBarcelona)
Share :

“Dia (Messi) bahkan bisa bermain sampai usia 45 tahun di Barcelona, siapa yang tahu? Kami tentu ingin Messi bermain di sini sampai tiga, empat, lima tahun lagi. Dia akan mengakhiri karir di sini,” jelas Bartomeu, seperti disadur dari Sport, Rabu (27/5/2020).

“Kami sudah menyiapkan banyak pemain muda untuk menggantikannya di lapangan, namun rasanya sulit untuk menggantikan dirinya. Hari-hari itu sudah dekat, maka kami meminta para pemain untuk menikmati tiap menit bermain dengan Lionel Messi,” tutupnya.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya