4 Pelatih Top yang Mungkin Segera Dipecat pada 2019-2020

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Jum'at 18 Oktober 2019 12:04 WIB
Pelatih AS Monaco, Leonardo Jardim (Foto: AFP)
Share :

2. Ole Gunnar Solskjaer (Man United)


Nama lainnya yang saat ini hangat diperbincangkan bakal segera dipecat adalah Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer. Sebagaimana diketahui, sejauh ini Setan Merah hanya bisa meraih dua kemenangan dan tiga kali imbang dalam gelaran Liga Inggris 2019-2020.

Kondisi tersebut membuat Man United hanya menempati posisi ke-12 klasemen sementara dan hanya unggul dua poin atas Everton yang menghuni zona degradasi. Sial bagi Man United, akhir pekan ini mereka justru harus menghadapi Liverpool yang menjadi pemuncak klasemen. Jika Setan Merah kembali menuai hasil minor, bisa jadi Solskjaer akan mengalami nasib yang sama seperti Jose Mourinho.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya