
Pernyataan ini menjadi landasan pemanggilan pemain oleh FFI. Ini merupakan bagian dari proses seleksi dan pembentukan tim nasional yang tidak hanya tangguh di lapangan, tetapi juga siap bersaing dengan cara berpikir dan etos kerja bertaraf internasional.
Berikut Daftar Pemain yang akan Dipanggil untuk TC:
1. Angga Ariansyah - Kiper Unggul FC
2. Guntur Rohmatdani - Kiper Halus FC
3. Andi T. Juang - Kiper Unggul FC
4. Dipo Arrahman - Anchor Pangsuma FC
5. Roby Hilman - Anchor Cosmo JNE
6. Dewa Rizki Amanda - Flank-Anchor Cosmo JNE
7. Ryan Dwi Renaldi - Flank-Anchor Fafage Banua FC
8. Adityas Priambudi - Flank kaki kiri Black Steel FC Papua
9. Muhamad Zidan - Flank kaki kiri Kuda Laut Nusantara FC
10. Ardian Kaspari - Flank kaki kiri Pangsuma FC
11. M. Imam Anshori - Flank kaki kiri Fafage Banua FC
12. Reza Gunawan - Flank kaki kanan Bintang Timur Surabaya FC
13. M. Rizky Fauzan - Flank kaki kanan Halus FC
14. M. Yuda Saiful Hidayat - Flank kaki kanan Bintang Timur Surabaya FC
15. Muhammad Afif Rizqy - Flank-Pivot Kuda Laut Nusantara FC
16. Andres Dwi Persada - Flank-Pivot Unggul FC
17. Muhammad Fajriyan - Pivot Pangsuma FC
18. Muhammad Faturrahman - Pivot Sadakata United FC
19. Kris Daniel Yeimo - Pivot Black Steel FC Papua
(Wikanto Arungbudoyo)