Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Piala AFF U-23 2025: Bicara Kualitas Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg Tak Kecewa

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Selasa, 24 Juni 2025 |18:26 WIB
Piala AFF U-23 2025: Bicara Kualitas Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg Tak Kecewa
Sesi latihan Timnas Indonesia U-23. (Foto: PSSI)
A
A
A

Piala AFF U-23 2025 akan berlangsung pada 15-29 Juli 2025. Ajang itu akan dimainkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, dan Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi.

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg bersama Simon Tahamata (Foto: PSSI)
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg bersama Simon Tahamata (Foto: PSSI)

Hanya juara grup dan satu runner-up terbaik yang berhak lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2025. Jadi, Timnas Indonesia U-23 wajib menyapu bersih ketiga laga dengan sempurna demi mengamankan tiket ke babak semifinal tersebut.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement