Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Timnas China vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kalah 0-1, The Reds Jadi Juru Kunci Grup C

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Selasa, 10 Juni 2025 |20:07 WIB
Hasil Timnas China vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kalah 0-1, <i>The Reds</i> Jadi Juru Kunci Grup C
Suasana laga Timnas China vs Bahrain. (Foto: Instagram/bahrainnt)
A
A
A

Hingga laga memasuki menit ke-70, skor kacamata masih menghiasi jalannya pertandingan tersebut. Kedua kesebelasan masih kesulitan untuk menciptakan peluang emas.

Petaka didapat Bahrain di menit-menit akhir tepatnya menit 90+3, karena wasit memberi hadiah penalti kepada tim tuan rumah. Wang Yudong yang menjadi algojo menjalankan tugasnya engan baik. Alhasil, China menutup laga dengan kemenangan tipis 1-0.

Timnas China vs Bahrain. (Foto: Instagram/bahrainnt)
Timnas China vs Bahrain. (Foto: Instagram/bahrainnt)

Susunan Pemain China Vs Bahrain:

China (4-1-3-2): Wang Dalei; Zexiang Yang, Tyas Browning, Wei Zhen, Li Lei; Huang Zhengyu; Xie Wenneng, Lin Liangming, Serginho; Zhang Yuning, Wang Yudong.

Pelatih: Branko Ivankovic.

Bahrain (4-4-2): Ebrahim Lutfalla; Hamad Al Shamsan, Amine Benaddi, Waleed Al Hayam, Abdulla Al Khalasi; Ali Madan, Kamil Al Aswad, Sayed Dhiya, Al Humaidan; Mohamed Jasim Marhoon, Mahdi Abd Al Jabar.

Pelatih: Dragan Talajic.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement