Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Van Dijk Optimistis Timnas Indonesia Permalukan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Begini Katanya

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Selasa, 25 Maret 2025 |04:48 WIB
Van Dijk Optimistis Timnas Indonesia Permalukan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Begini Katanya
Timnas Indonesia diprediksi menang atas Bahrain malam ini. (Foto: Aldi Chandra/Okezone)
A
A
A
Timnas Indonesia saat ini duduk di posisi empat Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dengan enam poin, sama seperti Bahrain dan China di tempat kelima dan keenam. Karena itu, skuad Garuda wajib menang atas Bahrain untuk mengamankan posisi empat besar agar tetap berada di jalur menuju Piala Dunia 2026.

Emil Audero berlatih bersama Timnas Indonesia (Foto: PSSI)
Emil Audero berlatih bersama Timnas Indonesia (Foto: PSSI)

Menurut regulasi, dua tim teratas lolos otomatis ke Piala Dunia 2026. Sementara itu, tim yang finis di posisi tiga dan empat akan ambil bagian di babak keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Jika menang atas Bahrain, Timnas Indonesia berpotensi menyamai perolehan angka Arab Saudi yang duduk di posisi tiga dengan sembilan angka. Sebab, di saat bersamaan, Arab Saudi harus tandang ke markas Jepang.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement